Treveling Sambil Menikmati Keindahan Alam

in #zappl4 years ago
Selamat pagi steemian dimana pun kalian berada, bukan hanya sebuah kata. Ini adalah tindakan dan keyakinan untuk menjalani hari dengan baik. Pagi adalah waktu ketika Anda mengatur suasana untuk sisa hari itu. Setel dengan benar. Semoga harimu menyenangkan, selamat beraktivitas,Sucikan hati dan pikiran serta kuatkan diri dari segala cobaan dan godaan, selamat menunaikan ibadah puasa bagi yang menjalankannya.

20210423_042616.jpg


Melihat keindahan secara perlahan mungkin menjadi satu anugrah yang tak terhingga indahnya fenomena alam ini sungguh menjadi pemandangan menarik yang tersaji bagi mata kita yang melihatnya, gunung berapi yang terlihat keindahannya yang terletak di wilayah meureudu, kabupaten pidie, provinsi aceh, indonesia, gunung ini menjulang tinggi dengan empat buat puncak.

20210423_042508.jpg

foto hampir sampai di kaki gunung api


20210423_042529.jpg

Di kaki gunung peuet sagoe pemandangan indah sekali dengan awan putih dan biru


Duduk di tempat teduh di hari yang cerah sambil memandangi pemandangan yang sangat indah sekali, di aceh tersendiri banyak sekali wisata- wisata yang sangat indah sekali, Aceh juga memiliki panorama wisata pantai indah yang terbentang mulai Aceh Timur, Aceh Utara, Sabang, Singkil, hingga Simeulu. Semua wisata ini, tidak akan habis dijelajahi dalam waktu sepekan.

20210423_074304.jpg

Di puncak gunung merapi peuet sagoe


20210423_042600.jpg

Danau kemiki yang sangat indah sekali


Perjalanan ke gunung memang memberikan pengalaman berharga tersendiri, dimana kami bersahabat dengan alam, bahkan menemukan seseorang benar- benar menjadi sahabat.

Salam Lestari

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 99435.17
ETH 3495.95
USDT 1.00
SBD 3.23