You are viewing a single comment's thread from:

RE: Cerita Silat Generasi Baru

in #writing6 years ago

Saya yakin sepenuhnya, buah karya dan imajinasi Sayed ini akan menjadi sebuah bacaan mengasyikkan bagi para penyuka cerita silat, apalagi akan dikemas dalam perpaduan penggunaan senjata khas dunia persilatan dan senjata moderen.

Ah, pasti akan jadi bacaan yang tak hanya menghibur, tapi saya yakin, ada makna tersendiri yang akan diselip dibaliknya. Ditunggu, segera, donk! Colek kk setiap terbit ya!

Sort:  

Aamiin, doakan saya. Sulit juga sih, tapi kami akan coba (diucapkan gaya dubber Takeshi Castle).

Thanks kak buat dukungan semangatnya.

Coin Marketplace

STEEM 0.27
TRX 0.21
JST 0.038
BTC 95126.83
ETH 3579.45
SBD 3.79