BAGAIMANA CARA CEPAT MENDAPATKAN HASIL DI STEEMIT

in #tutorial7 years ago

Happy weekend Steemian semuanya.
Malam hari ini kita akan membahas bagaimana cara cepat untuk mendapatkan hasil dari kerja di Steemit.
Banyak Steemian yang mengeluh tentang bagaimana cara cepat untuk menghasilkan STEEM/SBD, itulah salah satu alasan sebagian Steemian banyak yang menyerah, yah..semua butuh proses bung.

image
Source image

Salah satu cara supaya itu semua bisa cepat terjadi, adalah kita bermain umpan-umpanan, kita harus mempunyai modal hanya 0.001 SBD/STEEM, modal yang begitu minim kita bisa dapat mempercepat pendapatan di steemit.
berikut langkah yang harus di tempuh

  1. Download discord di playstore (android) /app store (iphone)
    image
  2. Setelah instal discordnya lalu register dulu dengan menggunakan email Steemian, sampai di minta verifikasi emailnya, done.
  3. Kalau sudah buka link grup minnowsupport (PAL) bisa di klik disini untuk join
  4. kalau sudah bergabung di grup tersebut, cari menu register, lalu kirim pesan dengan mengetik $register(spasi)username di Steemit anda tanpa @, Contoh : $register papaandrew
    setelah itu bot minnow langsung mengirimkan balas pesan anda dengan perintah transfer 0.001 SBD/STEEM ke nama yang telah di tentukan dengan memo yang sudah di tentukan pula.
    Contoh :
    image

videotogif_2018.02.18_20.47.21.gif

Setelah selesai mengirim dana untuk "memancing"
maka siap untuk menggunakannya di menu upvote yang ada di discord tadi. Caranya dengan mengetik : $upvote(spasi)paste hasil copy postingan yang mau di tambah hasil votenya.
image

Ingat, satu akun, satu postingan perharinya (24jam)
jangan kirim berulang kali,nanti bisa di anggap spam

sekian dulu tutorial hari ini

Salam hangat untuk steemian baru. Tetap semangat, pantang menyerah di Steemit ini.

image

Coin Marketplace

STEEM 0.26
TRX 0.26
JST 0.038
BTC 93760.36
ETH 3417.08
USDT 1.00
SBD 2.32