Adat Tron Û Laöt (Adat Khanduri Laöt) di Aceh
Adat tron û laöt adalah kebiasaan masyarakat yang hidup di daerah pesisir pantai dimana mata pencarian mereka yang utama ialah menangkap ikan di laut atau sebagai nelayan.
Ada dua daerah di aceh yang terletak dipedalaman ,yaiu kabupaten Aceh Tengah dan kabupaten Aceh Tenggara, sehingga di kedua daerah itu tidak terdapat adat trön û laöt
Adat tron û laöt merupakan aturan-aturan yang berkenaan dengan kegiatan menangkap ikan di laut oleh masyarakat nelayan.
Sudah menjadi kebiasaan masyarakat yaitu setiap tahun ketika memulai kegiatan menangkap ikan diadakan upacara adat yang disertai dengan khanduri, karena itu sering pula adat tersebut disebut adat khanduri laöt.
Next Post : Penjelasan tentang Khanduri Laöt yang ada di Aceh