Sepekan yang Sibuk dan Hari-hari Tanpa Steemit

in #story7 years ago

image

Selamat malam steemian,
Sepekan terakhir, saya begitu jarang membuat postingan di akun steemit milik saya ini. Hal ini disebabkan karena padatnya aktivitas yang membuat saya jarang menyentuh akun ini.

Aktivitas yang padat memang membuat sebagian orang begitu malas melakukan hal lainnya, termasuk sekedar membuat postingan di steemit. Aktivitas saya sebagai salah satu kader Organisasi Kepemudaan (OKP) begitu banyak menyita waktu dan seakan lupa sekedar memposting sebuah foto.

Seharusnya, sebagai pekerja media daring di Aceh saya sudah terbiasa bekerja dan membuat tulisan di waktu yang begitu padat. Tapi, tempat saya ikuti pelatihan yang jaringan internetnya sering hilang membuat saya malas berbagi kisah di steemit.

Padahal, disela-sela waktu istirahat saya bisa saja membuat sepenggal cerita yang akan diupload nantinya. Tapi rasa malas itu kerap muncul sehingga akun steemit ini terbengkalai.

Singkat cerita, pelatihan dan aktivitas saya pun selesai. Namun karena sudah terbiasa untuk malas sehingga baru malam ini saya kembali membuat postingan di steemit.

Betul kata orang-orang, jika sudah malas ide yang cemerlang pun tak pernah bisa kita realisasikan. Sepekan tanpa menulis membuat saya kembali tak bersemangat. Padahal, segudang ide yang ingin ditulis sudah saya persiapkan. Lagi-lagi ide itu hilang dengan sendirinya.

Malam ini saya mencoba kembali mengumpulkan semangat untuk sekedar membuat postingan yang gura-gura di steemit. Hal ini bertujuan untuk mengembalikan semangat berselancar dengan kalian semua disini.


Terima kasih sudah mengunjungi blog saya, jangan lupa untuk tinggalkan jejak dengan memerikan komentar, upvote, dan resteem.


Best Regards

Zikirullah Alfarisi

Sort:  

rajin² buat post nya kak

follow dan vote back ya kak! @channa

Congratulations @sizikir! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes received

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Upvote this notification to help all Steemit users. Learn why here!

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by alfarisi from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.25
JST 0.039
BTC 97542.75
ETH 3458.83
USDT 1.00
SBD 3.15