Tak ada kopi yang tak menceritakan kepahitan

in #story6 years ago (edited)

image

Tak ada kopi yang tak menceritakan kepahitan, seperti malam yang selalu menyimpan kepekatan.

Suatu saat kau akan sampai pada titik bahwa pertimbangan-pertimbangan itu bukan pahit atau manis lagi, tapi seberapa tabah menikmati prosesnya.

Selamat malam buat para pejuang yang sedang lelah ditempat cita-cita nya ditempa. Jangan jadi orang muda yang hebat atau terkenal jadi saja yang berguna.

Salam @khairulpjmop

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.27
JST 0.041
BTC 104601.56
ETH 3878.85
SBD 3.32