Bendungan Rotiklot
Bendungan digunakan untuk menampung air ketika musim hujan agar dapat digunakan ketika musim kemarau. Begitu juga bendungan Rotiklot di Atambua kabupaten Belu ini,wilayah Indonesia yang berbatasan langsung dengan Timor Leste, bendungan yang cukup besar untuk mengairi daerah persawahan milik para petani dimana sebelumnya selalu bermasalah dengan pasokan air di saat musim kemarau. Salah satu proyek besar pemerintah yang sangat bermanfaat.