The Diary Game Season 3 Cerita Pendakian Gunung Peuet Sagoe Geumpang Kabupaten Pidie.

in #steemexclusive4 years ago

The Diary Game Season 3
Cerita Pendakian Gunung Peuet Sagoe Geumpang Kabupaten Pidie.


Selamat malam steemian dimana pu kalian berada saya malam ini mau menceritakan sedikit pengalaman saya di gunung peut sagoe di geumpang pidie.

20210416_002230.jpg


Kami bertempuh perjalanan ke gunung peuet sagoe selama 6 hari perjalanan sampai ke kaki gunung peuet sagoe jalur pendakian di awali dengan melewati kawasan hutan premier dengat tingkat kelembapan yang cukup tinggi, kami menyelusuri sungai hingga ketinggian mencapai di atas 1500 mdpl setelah itu kami menuju punggung selatan hingga mencapai halu sungai.

20210416_002813.jpg


Kami menargetkan perjalanan kami sampai pos bayangan untuk beristirahat dan bermalam di pos bayangan karna hari hampir malam kami berdirikan tenda sebagia mempersiapakan makanan untuk di sajikan, besok nya kami berlanjut lagi perjalanan banyak sungai yg kami lewati di sungai air nya sangat lah jernih langsung bisa di minum dan kami beristirah di sungai sambilan nunggu kawan sholat habis itu kami berangkat lagi ke tempat pos 1 yang di namakan pos baneng dan akhir nya kami sampai ke pos 1 bermalam disitu dan berbincang2 sesama tim malam pun udah jam 02:00 kami pun terlelap tidur.

IMG_20210311_223404_219.jpg


Jam 08:00 pagi kami bersiap siap untuk melanjut perjalanan ke pos 2 menempuh perjalanan hampir 8 jam perjalanan hari pun sudah malam kami beristirahat sebentar habis beristirahat kami berlanjut lagi perjalan kami jam pun sudah menunjuk jam 12:00 malam kami pun masih dalam perjalanan hujan pun turun hujan pun sangat deras kami berenti sejenak untk memakai mantel habis itu kami lanjut berlanjut lagi jam 02:30 malam sampai di gubuk kami berniat untuk beristirahat disitu karna tidak mungkin kami berlanjut lagi kami pun sudah sangat lelah kami tidur di gubuk itu.

IMG_20210207_002839_775.jpg


Besok nya kami bersiap siap untuk menuju ke tempat kaki gunung kami menargetkan sampai kesana harus jam 15:40 sore kami berangakat lagi singkat cerita kami sama lah di jam sudah kami target kan sampai di kaki gunung kami menarut tas dan megeluarkan tenda untuk kami diri kan karna kami bermalam di kaki gunung.

IMG_20210206_231222_145.jpg


Sekian cerita saya malam ini semoga bisa dikunjung sama senior senior steemit di mana pun kalian berada.
Sort:  

Postingan ini telah dihargai oleh akun kurasi @steemcurator08 dengan dukungan dari Proyek Kurasi Komunitas Steem.

Selalu ikuti @steemitblog untuk mendapatkan info terbaru.

Salam @ernaerningsih.

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 99435.17
ETH 3495.95
USDT 1.00
SBD 3.23