You are viewing a single comment's thread from:

RE: Sekali Lagi tentang Implementasi Prinsip Ketiga Steem

in #steem7 years ago

Konsep Koperasi ya bang 😎

Jadi judulnya adalah

Koperasi KSI

Setiap steemian adalah anggota dari Komunitas Steemit Indonesia yang mendaftarkan diri dengan suka rela kepada KSI untuk menjadi anggota.

Sebagaimana layaknya koperasi, setiap anggota di wajibkan untuk post setiap hari. Suka cita dan bahagia. Lalu membantu setiap steemian lain dalam hal menapaki jalan untuk memperbaiki diri.

Koperasi KSI akan meninjau setiap akun dengan postingan yang masih kecil.

Admin akan memberikan program mentoring kepada anggota dengan reputasi 25 sampai dengan 35. Jika sudah mencapai 40? Maka anggota itu diberikan kewajiban untuk membimbing pemilik akun reputasi 25-30.

Pada setiap bulan, anggota berkumpul untuk membangun komitmen bulanan. Ada forum belajar bari yang belum memiliki akun. Ada forum mentoring post, bagi post yang belum mampu menata postingan. Ada mentoring investasi untuk pecinta bisnis dan sebagainya.

Pada akhir tahun, KSI akan membuat acara nasional yang menjadi acara terbesar steemian Indonesia. Disana, ada program pertemuan sub komunitas sesuai tagar atau kategori yang disukai. Jadi, meskipun berjauhan, acara nasional mempertemukan penikmat foto, yang suka live ikut workshop live, yang suka game gabung dengan peminat game.

Dengan demikian, steemian akan memahami bahwa keuntungan di steemit adalah belajar dan menjadi keluarga. Sedangkan mamfaat vote dan sbd adalah bonus atas kerja keras dan proses belajar sekaligus silaturahim.

Semangat kakanda 😎😎
Im standing with you

Sort:  

wujudkan... wujudkan.. :)

Coin Marketplace

STEEM 0.29
TRX 0.27
JST 0.047
BTC 101814.97
ETH 3675.02
SBD 2.83