Ulama

in #silaturrahim6 years ago

Bersama dua orang Ulama tersohor di Aceh, yang satu Ulama Kharismatik Aceh Waled Nuruzzahri Samalanga dan satunya lagi Ulama Muda Abiya Anwar Kuta Krueng.

Waled Nu merupakan Pimpinan Dayah Ummul Ayman Samalanga, Bireuen. Tegas dan berwibawa serta berilmu tinggi, itu kesan yang saya dapatkan ketika beberapa kali melihatnya berbicara.

Sedangkan Abiya Anwar adalah Pimpinan Dayah Putra Darul Munawwarah Kuta Krueng, Ulama Muda yang satu ini mempunyai Pergaulan dan Jaringan Tingkat Nasional, berwawasan luas dan sangat dihormati serta disegani baik di Kalangan dayah maupun kalangan non Dayah. Saat ini Abiya Anwar merupakan Salah seorang tim penyusun draf RUU Pondok Pasantren dan Pendidikan Agama yang dalam waktu dekat akan disahkan oleh DPR RI.

Keduanya mempunyai cita-cita agar Dayah yang ada di Aceh berkembang dengan baik, mempunyai fasilitas yang mumpuni dan tata kelola manajemen yang top.

Kita doakan agar keduanya selalu diberikan kesehatan oleh Allah SWT.. Amin Yaa Rabbal ‘Alamin...

image

Sort:  

Congratulations @riaqamer! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 1 year!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Do not miss the last post from @steemitboard:

3 years on Steem - The distribution of commemorative badges has begun!
Happy Birthday! The Steem blockchain is running for 3 years.
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.24
JST 0.038
BTC 106188.17
ETH 3309.01
SBD 4.38