Resep bakwan udang yang bikin betah di rumah

in #recipe7 years ago

Halo semuanya, kali ini saya akan membagikan sebuah resep yang dulu ketika saya masih bersama dengan ibu dirumah,saya sangat suka dan sering membuat Bakwan udang sayur ini,karena ini makanan sangat enak,dan resep ini saya tulis disini dari ibu saya sendiri, semoga kalian juga dapat memasak seperti resep yang saya paparkan dibawah ini, selamat mencoba dan saya yakin masakan kalian enak.

Bakwan udang sayur. Menu MPASI ini bisa di sajikan sebagai cemilan untuk toddler.
Bahan:
⏺Udang buang kulit dan buntutnya
⏺Brokoli cincang halus
⏺Bawang Bombay cincang
⏺Bawang putih cincang
⏺Breadcrumbs
⏺Lada bubuk
⏺Telur puyuh
⏺Garam
.
.
HTC :
🍳 Cincang halus udang yg sudah d bersihkan.
🍳 Campur semua bahan dalam wadah aduk rata sampai bisa d bentuk.
🍳 Goreng dalam minyak panas. .

image

Selamat mencoba bagi yang merasa lapar,hehehe itu resep yang sangat gampang dan mudah,saya harap kalian bisa membuat seperti saya buat, Karena itu makanan sangat enak dan sehat, jadi jangan salah ikutin cara yang sudah saya paparkan diatas ya teman-teman,dan nantikan postingan saya selanjutnya,agar ilmu memasak kita semakin bertambah dan semakin berkembang.

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.24
JST 0.040
BTC 94583.60
ETH 3274.26
SBD 6.73