Rindu

in #puisi7 years ago (edited)

image

kembali kumenatap rautmu,
tersenyum kaku mengungkap rindu
rindu yg tak lagi berarti cinta bagimu,

aku tau,
meski bibirmu mengungkap rasa 'tuk bersua,
aku hanya tergugu
mendekap kalbu yg kian terluka
hanya airmata yg sanggup ungkapkan semua,

aku merasa hilang dibalik senja,
kian kelam bersama gelap
dan terpasung dalam mendung diujung malam.

Bila rinduku tak mampu menjemputmu,
Biar kurangkai senyumu dalam anganku.
Meski rindu ini akan menjadi duri,
Biarlah bayanganmu melintas dalam mimpi..

Follow me @larajuwita47

Sort:  

Hai, helo @larajuwita47! Kami upvote ya..

Hallo @larajuwita47, apa kabar? Diupvote.. (Ini bagian dari kontribusi kami sebagai witness untuk komunitas Steemit berbahasa Indonesia.)

Kabar baik... @puncakbukit apa kabarnya?
Terima ksaih upvotenya 😊

Coin Marketplace

STEEM 0.24
TRX 0.24
JST 0.039
BTC 104182.12
ETH 3279.40
SBD 6.03