Mimpi sebelum tidur

in #poetry7 years ago

image

Mungkin jika waktu yang tersisa masih ada..
untuk aku memperbaiki kesalahan sebelumnya..
dan kau masih bisa memberikan harapan untuk perubahan..
meskipun itu sekecil lubang semut dihadapan ibu jari kakiku..
maka akan ku buat semua menjadi lebih bermakna setelahnya..
yang sebelumnya hanya sebuah lubang kecil tak bermakna..
menjadi sebuah gerbang kebahagiaan..
dimana kita tinggal bersama menuliskan cerita kita..
dalam sebuah kertas putih yang disucikan disebuah pelaminan..
tapi itu semua hanya bayangan-bayangan pelukis malam..
disaat awan mendung berkumpul menghilangkan kelip bintang malam ini..

dan ku tertidur..

Coin Marketplace

STEEM 0.27
TRX 0.24
JST 0.040
BTC 93852.59
ETH 3245.30
USDT 1.00
SBD 6.82