Poetry (my love)

in #poetry7 years ago

Selamat malam sahabat steemian dimanapun anda berada, pada kesempatan ini saya akan memberikan sebuah puisi tentang tatapan mata hati, walaupun saya tidak memiliki cinta yang sejati saat ini, namun saya cukup senang dengan kesendrian saya

Izinkan saya memberikan sebuah puisi tentang percintaan saya yang berjudul

Tatapan cinta

kesulitan yang pernah saya dapatkan dalam percintaan adalah saat apa yang saya inginkan dan apa yang saya dambakan tidak terwujud, seperti halnya dengan kasih sayang seorang kekasih kepada seorang pujaan hatinya

Cintaku kini tinggal kenangan, namun sayabtetap berusaha menjadi yang terbaik, walau banyak rintangan dalam kehidupan saya,saya akan tetap berusaha semaksimal mungkin, saya ingin menjadi yang terbaik di antara yang terbaik


source image pixabay

Information

Terimakasih saya @maqvira (vitrie handayani)

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 98731.93
ETH 3473.83
USDT 1.00
SBD 3.23