Semangat ku (Ibu) _ My spirit (Mom)

in #poetry7 years ago

image

ibu ...
Jatuh air mata ku saat melihat matamu berlinang
Seperti ada pedang yang menyayat hati ku
Namun ini lebih tajam
Ibu ...
Meledak amarah ku saat melihat mu di sakiti
Seperti api emosiku membara
Namun ini lebih panas
Ibu ...
Lemah lutut ku saat ku ingat engkau akan terbujur kaku cepat atau lambat nanti
Seperti tanpa tulang
Namun ini lebih lemah
Ibu ...
Ku harap engkau bahagia di usia tuamu saat ini
Ku harap engkau bangga saat melihatku memberikan tiket keberangkatan menghadap kiblat kita nanti
Ku harap aku mampu membalas semua perih menjadi sebuah senyum dan tangis bahagia mu
Ibu ...
Kan ku junjung tinggi kelak saat lansia mu
Kan ku gendong saat kau tak mampu berjalan nanti
Kan ku suapi perlahan menggunakan tangan ku
Seperti yang engkau lakukan pada ku dulu
Ibu ...
Engkau adalah Sebuah alasan kenapa aku masi berdiri dengan semangat!!


image
mom ...
Fall off my tears when you see your eyes tear
Like a sword that hurts my heart
But this is more sharp
Mom ...
Explode my anger when you see you are hurt
Like the flames of my emotions burning
But it's hotter
Mom ...
Weak my knees as I remember you will lie stiff sooner or later
Like boneless
But this is weaker
Mom ...
I hope you are happy in your old age right now
I hope you are proud when you see me giving a departure ticket to face our Qibla later
I hope I can reply all the pain into a smile and your happy tears
Mom ...
Kan I hold high when your elderly
I'll carry you when you can not walk
Kan kuapi slowly using my hands
Like you did to me first
Mom ...
You are a reason why I stood up with excitement !!

Sort:  

His poetry is good. Continue to work and best regards..

Sedih aku membaca puisimu Dara. Jadi teringat kepada Almarhumah Ibunda tercintaku

Doakan beliau pak

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.24
JST 0.040
BTC 94794.05
ETH 3301.38
USDT 1.00
SBD 7.75