Ku Tak Tau Kenapa

in #poetry7 years ago

Tidaklah banyak yang aku tau tentang dirimu
Tentang wajah dan senyummu
Tentang bentuk cinta dihatimu
Dan pada siapa engkau merindu...

Karena tiada perjumpaan yang berulang
Setelah sekali saja aku melihat matamu
Hingga secepat ini aku jatuh cinta
Padamu dan pada hatimu...

Tidaklah banyak yang aku tau tentang dirimu
Tentang kenapa aku merinduimu sekarang
Tentang kenapa aku menginginkanmu kini
Dan tentang kenapa aku mencintaimu sebesar ini

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 97246.36
ETH 3460.40
USDT 1.00
SBD 1.56