Jernang Aceh Teruji Khasiat Nomor 1
Jernang adalah sejenis resin yang dihasilkan dari beberapa spesies rotan dari marga Daemonorops. Getah jernang atau biasa disebut ‘darah naga`.
Resin berwarna merah ini telah sejak lama diperdagangkan dan dimanfaatkan manusia sebagai bahan pewarna, dupa, dan bahan obat tradisional.
Jernang berpotensi sebagai antioksidan dan prokoagulasi darah karena mengandung senyawa semi-polar yang terdeteksi positif sebagai obat-obatan.
Akhir-akhir ini dunia tertarik akan jernang asli Aceh.Selain khasiat yng masih utuh,juga pepohonan nya masih alami.