Aceh Menjadi Pusat Belajar Perdamaian

in #peace7 years ago

Aceh kembali menjadi pusat belajar tentang perdamaian, promosi tentang damai aceh kembali kami gaungkan. Upaya ini juga bagian untuk memperkuat damai yang saat ini sudah berjalan di Aceh, Maka dari itu kami dari Yayasan Geutanyoe (YG) bekerjasama dengan Rotary Club Bangkok (Thailand) membawa peserta belajar di Rotary Club untuk melihat damai yang telah berjalan di Aceh, dan kami berharap pertemuan yang kami fasilitasi dengan berbagai pihak di Aceh bisa memberi gambaran kondisi kekinian Aceh pasca damai dan rekontruksi tsunami.

WhatsApp Image 2018-03-30 at 6.41.04 PM.jpeg

Peserta yang hadir dalam agenda di Aceh terdiri daribeberapa negara yaitu, India, Meksiko, Thailand, Somalia, Nepal, Nigeria, Afganistan, Belanda, USA, Sudan, Canada, Kenya, Spanyol, Colombia, Slovenia, Brasil, Iran. Kehadiran mereka tentunya akan memberi gambaran terkini dari apa yang telah aceh jalankan pasca dan sebelum damai itu berlansung. Bagi kami di Yayasan Geutanyoe yang focus pada penguatan perdamaian di dunia dan khusus di Asia, merasa penting untuk mengajak berbagai pihak untuk bisa belajar pada proses terwujudnya damai di Aceh, dan apa saja kekurangan dalam proses yang sedang berlansung saat ini, harapan kami apa yang menjadi temuan di Aceh bisa dijadikan masukan dalam proses damai yang sedang di gagas di beberapa negara.

WhatsApp Image 2018-03-30 at 6.41.19 PM.jpeg

Semoga kita selalu menjadi penjaga nilai-nilai damai di Aceh, dan menjadi para pejuang perdamaian di dunia.

salam

Sort:  

Your Post Has Been Featured on @Resteemable!
Feature any Steemit post using resteemit.com!
How It Works:
1. Take Any Steemit URL
2. Erase https://
3. Type re
Get Featured Instantly & Featured Posts are voted every 2.4hrs
Join the Curation Team Here | Vote Resteemable for Witness

Coin Marketplace

STEEM 0.21
TRX 0.20
JST 0.034
BTC 90159.45
ETH 3082.42
USDT 1.00
SBD 2.98