Wajah Baru di Jaringan Radio Komunitas Aceh (JRK-Aceh)
Banda Aceh -Hallo Steemians, Konggres JRK-Nad yang Ke-II tanggal 10-11 Februari 2018 kembali di laksanakan di Jeumpa Hotel Banda Aceh, kali ini mengangkat topik Radio Komunitas Menuju Kemandirian.
Para pengurus Radio Komunitas Aceh periode sebelumnya juga ikut hadir, membicarakan banyak agenda dan program yang akan dihasilkan termasuk pemilihan Ketua baru Jaringan Radio Komunitas Aceh, periode 2018 sampai 2022.
Dalam acara tersebut turut hadir Ketua Jaringan Radio Komunitas Indonesia (JRKI) Bapak Sinam dan perwakilan seluruh Radio Kumunitas Aceh (JRK) diantaranya perwakilan :
Untuk wilayah Kabupaten Aceh Utara
- Murba FM
- Dewantara FM
- Lapang FM dan
- Samudera FM
Dan masih banyak perwakilan Radio Komunitas lain yang ada di Aceh yang bergabung di JRK turut juga hadir.
Ketua JRK aceh yang baru terpilih Bapak Iskandar menyampaikan bahwa mari kita bangun komunikasi kembali dan nembangun kembali Radio Komunitas di aceh agar tetap exist kita punya slogan Udara Milik Kita ujarnya.
Ketua JRK baru juga mengucapkan terima kasih kepada Bapak Amral atas pengabdiannya selama dalam kurun waktu 5 (lima) tahun nengurus radio komunitas ini tampa pamrih, berbagai koordinasi dan kerja sama telah dibangun begitu baik sekali dengan Pemerintah maupun organisasi lain. Untuk memajukan Radio Komunitas di Aceh, dan saya sangat siap melanjutkan perjuangan ini.
Berita ini ditulis oleh Tim :
Radio Komunitas Gisa FM
Babah Buloh Kec. Sawang Kab. Aceh Utara
email : [email protected]
Website : http://gisafm.blogspot.co.id/
bereh bg :D
Radio Konunitas Aceh (Rakom) Bersatu dibawah payung JRK
KOB bereh bang...
Kerennnn... 😎😎😎😎😎
Sangat indah jika dibaca
Dengan ada@ pemimpin baru maka akan tercipta hal baru...sukses terus
Terus berjuang dan tetap semangat
Semoga menjadi radio kebanggaan masyarakat Aceh.. thanks @ampon
Salam
Sangat bermanfaat