The Story of the Process Muhammad Ali Became a Convert When Seeing A Cartoon, Had Quarrel with Wife

1527993546.jpg

Kisah Proses Muhammad Ali Jadi Mualaf Saat Melihat Sebuah Kartun, Sempat Bertengkar dengan Istri

06-02 | 13:06 Tribunnews

TRIBUNSTYLE.COM - Ternyata ini alasan legenda tinju dunia asal Amerika Serikat, Muhammad Ali, memilih Islam sebagai agamanya.

Petinju keturunan Afrika-Amerika tersebut bahkan menjadi sosok besar bagi penganut agama Islam di Amerika Serikat.

Tetapi, banyak orang yang tidak mengetahui mengapa Ali memilih Islam sebagai agamanya.

Dilansir tribunjambi.com dari Bolasport.com dan Tribun News, Ali masuk Islam saat bersitegang dengan istrinya, Belinda.

Saat itu Ali berada di luar kendali. Di saat yang sama, Belinda menyuruh suaminya untuk duduk sembari menulis sebuah esai.

Dalam esai tersebut Ali menuliskan masa remajanya.

Petinju kelas berat tersebut sebelumnya memiliki nama Cassius Clay Jr.

Pada awalnya, Ali tertarik untuk masuk Islam saat melihat sebuah kartun di koran.

Kartun tersebut menggambarkan seorang pemilik budak kulit putih memukul budak hitamnya dan meminta orang tersebut berdoa kepada Yesus.

Pesan yang ditangkap Ali saat itu adalah Kristen merupakan agama yang dipaksakan oleh orang kulit putih pada budaknya.

"Saya suka kartun itu, kartun itu memberikan sesuatu untuk saya dan masuk akal," ucap Ali.

Setelah memenangkan kejuaraan kelas berat, Ali mengumumkan secara terbuka perihal agamanya pada tahun 1964.

"Saya percaya kepada Allah dan dengan damai," ucap Ali.

"Saya bukan lagi orang Kristen. Saya tahu ke mana saya pergi dan saya tahu yang sebenarnya. Saya tidak harus menjadi apa yang Anda inginkan. Saya bebas menjadi apa yang saya inginkan," kata Ali.

Setelah menyatakan hal tersebut, Ali pun terus mendalami agama Islam serta mengeksplorasi pandangan agamanya.

Bahkan sebagai mualaf, Ali pun tidak malu untuk selalu bertanya kepada orang yang lebih tahu.

Di Postkan Kembali Oleh Apps KUBIK : (Aplikasi kaya ilmu kaya rezeki : Aplikasi kaya ilmu kaya rezeki: http://h5.beritaqu.net/share_link/inapp/share_link/index.html?type=copylink&teacher_id=203578&invite_code=A203578&_=1518684911103 ) dan Di Share Lagi Ke Steemit Oleh BerkahCyber 😊
#SemogaBermanfaat 😊

English

The Story of the Process Muhammad Ali Became a Convert When Seeing A Cartoon, Had Quarrel with Wife

06-02 | 13:06 Tribunnews

TRIBUNSTYLE.COM - Apparently this is the reason the world boxing legend from the United States, Muhammad Ali, chose Islam as his religion.

Boxer African-American descent is even a great figure for Muslims in the United States.

However, many people do not know why Ali chose Islam as his religion.

Reported by tribunjambi.com from Bolasport.com and Tribun News, Ali converted to Islam while arguing with his wife, Belinda.

At that time Ali was out of control. At the same time, Belinda asked her husband to sit down while writing an essay.

In the essay Ali writes his teenage years.

The heavyweight boxer previously had the name Cassius Clay Jr.

At first, Ali was interested in converting to Islam when he saw a cartoon in the newspaper.

The cartoon depicts an owner of a white slave hitting his black slave and asking the person to pray to Jesus.

The message that Ali captured at the time was that Christianity was a religion imposed by white people on his slaves.

"I love that cartoon, it gives something to me and makes sense," Ali said.

After winning the heavyweight championship, Ali announced publicly about his religion in 1964.

"I believe in God and in peace," Ali said.

"I am no longer a Christian, I know where I am going and I know the truth, I do not have to be what you want, I am free to be what I want," Ali said.

Having stated that, Ali continues to explore Islam and explore his religious views.

Even as converts, Ali was not ashamed to always ask people who know better.

Post-Up By Apps CUBE: (Rich rich apps rich in sustenance: Rich rich-science apps: http://h5.beritaqu.net/share_link/inapp/share_link/index.html?type=copylink&teacher_id=203578&invite_code=A203578&_=1518684911103) and Di Share Again Ke Steemit By BerkahCyber ​​😊
#Good Benefit 😊

Coin Marketplace

STEEM 0.27
TRX 0.21
JST 0.038
BTC 96802.26
ETH 3693.52
USDT 1.00
SBD 3.86