Masa muda adalah masa yang bertanggung jawab

in #muda7 years ago (edited)

Pernahkah kita berpikir untuk memanfaatkan masa muda kita untuk mendulang kesuksesan. Kadang banyak yang berpikir masa muda adalah masa di mana kita menghabiskannya untuk hura-hura dan berfoya-foya karena mengingat masih sangat panjang waktu yang tersisa untuk menjadi sukses.
Padahal masa muda adalah masa untuk menentukan bagaimana masa depan kita nantinya, bila kita lalai di waktu muda maka bersiaplah untuk penyesalan di waktu tua.
Karena masa muda itu masa yang paling berpengaruh bagihari tua kita...
Begitu juga dengan sebaliknya bila kita memanfaatkan masa muda dengan sebaik baiknya kita akan merasakan manisnya di hari tua....
Itulah di katakan masa muda adalah masa yang bertanggung jawab. images.jpeg

Sort:  

well said ... Nice post ..

Alhamdulillah
trimakasih....😊

Congratulations @murtadha2! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

You made your First Comment
Award for the number of upvotes

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Upvote this notification to help all Steemit users. Learn why here!

Do not miss the last announcement from @steemitboard!

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.25
JST 0.038
BTC 96656.73
ETH 3341.70
USDT 1.00
SBD 3.20