# PENYESALAN DATANG PADA AKHIR #

in #motivasi6 years ago

Selamat malam teman semua, bagaimana keadaan kalian pada malam ini...! Tentu yang saya harap kalian semua dalam keadaan sehat, selamat beristirahat. Malam ini saya akan membuat postingan dalam tema ( penyesalan datang pada akhir )

image

Kita sebagai manusia yang lemah, dalam menjalani hidup kita sehari hari tidak seutuh nya sempurna, tetapih usahakan yang baik dalam menjalani hidup ini, begitu juga sebalik nya dalam perbuatan yang kita kerjakan. Seperti yang kita ketahui, sebaik-baik manusia bukanlah orang yang tidak pernah melakukan sebuah kesalahan ataupun di luar perbuatan yang lain. Akan tetapi manusia yang terbaik manusia yang melakukan kesalahan kemudian sadar perbuatan yang dia kerjakan itu salah, kemudian dari itu perbuatan yang salah yang kita kerjakan selalu ada penyesalan diakhir.

Coin Marketplace

STEEM 0.32
TRX 0.24
JST 0.040
BTC 93472.35
ETH 3317.06
USDT 1.00
SBD 9.41