Ada waktunya harus menjadi baik
Kebaikan tidak pernah sia-sia. Keindahan yang ada dalam Kebaikan begitu cepat terasa. Kebaikan midah berbalik. Tidak seorapun yang sudah baik lalu menyesal dengan kebaikannya kecuali sudah tertutup hatinya. Jadi menebar kebaikan akan menuai kebaikan pula.
Lihat dalam Kehidupan kita, apakah kita merasa dalam menjalani kehidupan ini ketika kebaikan sudah sirna dalam diri kita. Sebuah renungan ternyata ada seseuatu yang kurang dalam kehidupan kita bila tanpa ada nya kebaikan dalam diri kita atau yang kita tebarkan.
Kini saatnya berbuat baik, karena kebaikan itu akan ada harga Dan sangat bermanfaat dalam diri kita orang lain dan disekitar kita.
親切な人