RELAWAN (Dia Yang Tampa Pamrih)

in #life7 years ago

Apa sih itu relawan ? mungkin sering kita dengar kata itu

Relawan sih menurut saya pribadi adalah Pembantu dia mau membantu apa saja dengan ihklas tampa mengharap imbalan, itu sebabnya saya membuat judul dia yang tampa pamrih, mungkin kita sering lihat relawan di setiap bencana seperti PMI, Pramuka, Tagana dan banyak lagi tapi relawan tidak sebatas di bencana saja, membantu orang menyeberang jalan juga sudah termasuk relawan.

khususnya di bencana masih kita ingat TSUNAMI Aceh 2014 banyak kita liat relawan yang berdatang dari berbagai negara yang bekerja membantu masyarakat pasca benca seperti memasak di dapur umum, membersihkan puing rumah yang rusak, pengobatan , trauma healing buat anak2 dan pemulihan mental terhadap masyarakat


Sort:  

Alhamdulillah senang jg knp sama kk

Selalu harus membantu sesama... 👍👍👍

Sip, itu udh kewajiban kita bg

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.25
JST 0.039
BTC 105023.46
ETH 3339.16
SBD 4.27