Melon Asli Lancang Barat

in #lancang7 years ago

![FB_IMG_1516254044366.jpg](

Buah melon yg di hasil kan kelompok tani Geuthee Na Gampong Lancang barat. Dalam budidaya tanaman melon harus diawali dengan perencanaan yang sangat matang.
Berdasarkan hasil diskusi dengan petani bahwa kunci pertama untuk sukses budidaya melon adalah ketekunan dan kesabaran.
Buah melon yang dengan nama ilmiah nya CUCUMIS MELO adalah tanaman buah yang berasal dari famili Cucurbiteae. Buah melon di bawa oleh bangsawan bernama COLUMBUS ke daratan Benua Amerika Sekitar abad ke - 14SM , sebelum akhirnya menyebar ke berbagai ke negara termasuk Indonesia dan juga sekarang sampai ke Lancang Barat .
Melon seperti teman teman lihat di foto diatas adalah VARIETAS MELON GOLDEN META, saat sekarang melon jenis ini adalah melon unggulan hasil budidaya di Gampong Melon/ Lancang Barat. Bagi teman teman steemian yang mau mencicipi melon jenis ini bisa lansung ke Gampong Melon/ Lancang Barat yang terletak di Ujung Barat Kecamatan Dewantara. Kita disini juga menerima pesanan dalam jumblah banyak sekalipun.

Sort:  

Nyan tag jih salah bg pon

Long hana got muphom mqntong merno

Kbn yg beutoi teuma

super sekali follow saya hay pak darmadi @amirdesaingrafis

tagar sebaiknya yang tersedia di steemit .. jadi banyak di lihat orang

Hawa teuh.. Nyan kajeut panen.. Bagi2 keu kamoe

Coin Marketplace

STEEM 0.13
TRX 0.23
JST 0.031
BTC 82307.62
ETH 2066.14
USDT 1.00
SBD 0.77