Tradisi Menyambut Tamu Allah

in #ksi7 years ago

Mengawali masuk nya bulan suci Ramdhan, kebiasaan adat kaum muslimin di provinsi Aceh menyambutnya dengan kenduri sembelih lembu. Daging lembut banyak diisi jual di pasar tradisional dan pasar kaget.
image

Masyarakat kecamatan Blang Mangat membeli dangin sapi dipasar kaget, pasar jadi-jadian atau pasar kaget terbentuk pada hari pekan atau satu hari sebelum menasuki bulan ramadhan, biasanya disebut hari makmeungang.

image

image

Harga satu kilo daging makmeungang Rp. 180.000, sungguh menyesakkan dada. Banyak masyarakat yang mengeluh dengan Mahalnya harga daging, padahal dihari biasanya harga jual daging perkilo Rp. 100.000 (sumber informasi pasar inpres kota lhoksemawe).

Masyarakat Aceh umumnya juga peternak sapi, tapi entah kenapa harga daging sapi melambung tinggi.

Uluran tangan pemerintah sangat kami harapkan agar adanya penertiban dan keputusan tetap tentang harga jual daging sapi.
image

Semoga lewat tulisan ini tergerak hati pemerintah Aceh dan masyarakat peduli dengan mahalnya harga jual daging sapi pada hari-hari besar Islam.

Terimakasih banyak telah berkunjung di blog saya.

Salam @yunia

Sort:  

Kalau tidak salah tradisi ini pertama kali dibuat oleh Sulthan Iskandar Muda

Mantap tulisannya bu @yunia. Makan sapi yang men-tradisi

Congratulations @yunia! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 1 year!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Do not miss the last post from @steemitboard:

3 years on Steem - The distribution of commemorative badges has begun!
Happy Birthday! The Steem blockchain is running for 3 years.
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.24
JST 0.038
BTC 107096.11
ETH 3331.86
SBD 4.36