Beberapa Manfaat Donor Darah
Hai kawan @steemit lover. Apakabar pagi hari ini. Semoga senantiasa selalu dalam keadaan sehat walafiat tentunya.
Pagi ini saya akan mencoba menjelaskan beberapa manfaat dari donor darah. Sahabat steemians, ternyata manfaat dari donor darah bukan hanya sipenerima darah saja yang memperolehnya. Namun kita sebagai pendonor juga mendapatkan banyak manfaat positif untuk kesehatan terutama bagi sipendonor yang rutin dan berkala.
Banyak orang yang tidak berani mendonorkan darahnya. Sehingga ketika saudaranya sendiri bahkan keluarga sendiri yang membutuhkan tranfusi darah. Maka harus bersusah payah mencari tenaga pendonor lain.
Dinir darah bukan hanya bukti kita peduli sesama. Bukan hanya perkara kita peduli terhadap orang lain. Namun ini juga merupakan upaya menjaga kesehatan pribadi kita sendiri. Saya yakin sahabat steemians semuanya pasti banyak yang berani menjadi pendonor.
Langsung saja saya akan menjelaskan beberapa manfaat dari donor darah selain mendapatkan fahala. Heheh. Berikut ini adalah beberapa manfaat dari donor darah:
- Menurunkan berat badan.
- Menjaga kesehatan jantung
- Meningkatkan sel darah merah
- Mencegah upaya penyakit stroke
- Meningkatkan kesehatan psikologis
- Memperbaharui sel darah
- Mencegah resiko terkena penyakit langka
- Menurunkan resiko kangker
- Menurunkan kolesterol
- dan Menjernihkan fikiran
>**Donor darah untuk kecantikan**
Selain itu, donor darah juga menjaga kesehatan kulit. Nah bagi wanita sangat baik untuk menjaga kecantikan sekaligus menjaga berat tubuh.
Ternyata untuk menjaga kulit tidak harus mesti kesalon setiap saat dan mengeluarkan biaya banyak. Dengan melakukan kegiatan sosial pun kita dapat menjaga kecantikan. Donor dara dapat emnjernihkan fikiran anda sehingga membuat kukit selalu terjaga dari penuaan dini.
Jika ingin mendapatkan bentuk tubuh yang ideal dan kulit yang kencang hendaknya rutinlah mendonor darah setiap 75 hari sekali.
Inilah beberapa manfaat dari donor darah. Youk jaga kesehatan lewat "sedekah" Darah Sahabat steemian.
Salam STEEMIT LOVER
Salam komunitas steemit indonesia