Menikmati secangkir kopi saat larut malam

in #kesehatancoffeensc7 years ago (edited)

image
secangkir kopi dapat menjadi teman yang sangat tepat bagi orang-orang yang masih beraktivitas disaat larut malam.
Namun kebiasaan minum kopi pada saat malam hari ternyata dapat mengganggu kesehatan kita lho,,
Seperti di lansir dari kesehatan healt & care, ada 4 efek samping yang timbul jika mengkonsumsi kopi di malam hari. Yang pertama dehidrasi, kedua kesulitan tidur, ketiga sakit perut dan yang keempat lebih letih.

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.27
JST 0.041
BTC 97973.45
ETH 3574.95
SBD 1.59