6 BAHAYA MEROKOK UNTUK KESEHATAN

in #kesehatan6 years ago

Selamat sore semua. Sebelum saya membahas tentang postingan saya, Karena hari ini adalah hari lebaran idul fitri, saya mengucapkan selamat hari raya idul fitri, jika saya ada salah yang tidak saya sengajakan, mohon di maafkan lahir dan batin.

image

Oke pada kesempatan sore ini saya mau membahas tentang bahaya rokok untuk kesehatan. Berbicara Tentang bahaya rokok untuk kesehatan saya rasa semuanya sudah tahu. Tapi masih ada yang belum tahu secara detail bahaya apa saja yang di sebabkan oleh rokok. Sehingga dalam hal ini mungkin para perokok masih belum berhenti dari merokok.

Sekarang mari kita bahas apa saja bahaya rokok untuk kesehatan.

image

1. Terjadi penuaan dini

Seseorang yang merokok kesehatan kulitnya akan terganggu. Karena nikotin pada rokok mengandung karbonmonoksida. Yang mengganggu oksigen HO2 masuk ke dalam tubuh. Padahal oksigen HO2 ini sangat di perlukan untuk kesehatan kulit. Jadi pada perokok Kulitnya kesehatan kulitnya akan terganggu, seperti akan terjadi kerutan pada wajah, kering, sehingga pada perokok wajahnya lebih tua dari pada usianya

2. Penyakit jantung

Seseorang yang menderita penyakit jantung, hampir semuanya di sebabkan oleh merokok. Karena merokok mengandung nikotin yang menyebabkan dinding pembuluh darah menjadi tebal, dan menimbulkan plak di dinding pembuluh darah. sehingga mempersempit ruang aliran darah untuk mengalir. Dalam hal ini membuat jantung tidak normal untuk bekerja. Penyakit jantung yang biasanya di alami adalah penyakit jantung koroner, dan hipertensi. Maka dari itu berhenti lah merokok untuk kesehatan jantung anda

3. Menyebabkan terjadinya kanker.

Ini sudah sangat jelas rokok menyebabkan kanker. Di kemasan rokok pun sudah di katakan. Mengapa menyebabkan kanker?
Ini di karenakan pada rokok mengandung zat kimia Arsenik yang digunakan untuk mengawetkan kayu. Zat kimia arsenik ini dapat menyebabkan Terjadinya kanker. Maka dari itu berhenti lah merokok agar terhindar dari terjadinya kanker

4. menyebabkan stroke

stroke adalah salah satu penyakit yang berbahaya, penyakit ini biasanya membuat penderita lumpuh, bahkan kematian. Terjadi stroke ini juga di sebabkan oleh rokok. Untuk itu mari berhenti dari rokok agar terhindar dari stroke

5. Menyebabkan impotensi

Seseorang yang merokok umumnya akan Terjadinya impotensi setelah usia 30 tahun. Impotensi ini akan mengakibatkan pasangan anda jadi kecewa. Mengapa menyebabkan impotensi,? Karena darah tidak dapat mengalir dengan normal ke penis anda. Karena pembuluh darah anda sudah sempit akibat rokok. Jadi mari kita hindarkan rokok untuk mencegah terjadinya impotensi

6. Menyebabkan terjadinya Hipertensi.

Mengapa terjadi hipertensi.
Seperti saya katakan sebelumnya bahwa rokok menyebabkan dinding pembuluh darah menjadi tebal sehingga darah akan susah mengalir normal. DaLam hal ini akan memicu jantung untuk selalu bekerja lebih cepat, sehingga terjadinya hipertensi

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by Safana93 from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.16
JST 0.028
BTC 76637.36
ETH 2935.85
USDT 1.00
SBD 2.62