You are viewing a single comment's thread from:

RE: Tentang CPNS

in #indonesia7 years ago

Saya juga berfikir bahwa dalam penerimaan CPNS atau sekarang dikenal dengan istilah ASN (Aparatur Sipil Negara) harus dilakukan secara terbuka dan kelulusan berdasarkan kemampuan akademik serta mau bekerja. Karena fenomena saat ini ada kesan setelah lulus maka mereka menganggap zona aman dan semaunya saja bekerja (walau tidak semua kasus demikian). Akreditasi menjadi point penting dalam seleksi, karena yang lulus pasti kampus-kampus yang memang mereka memperdulikan setiap alumni yang sudah lulus. Kampus bukan hanya sebagai tempat belajar tapi kampus juga bertanggung jawab terhadap proses maupun hasil yang akan dipasarkan. Sekali lagi, sistem rekrutmennya saja yang harus diperbaiki, nilai secara kejujuran serta berdasarkan kemampuan.

Sort:  

Masukan yang bagus dari pak dosen

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.21
JST 0.035
BTC 98789.27
ETH 3346.59
USDT 1.00
SBD 3.08