INI AYAH MU NAK...

in #indonesia7 years ago

IMG_20180131_235031_198.jpg

Azzam anak ku, ayah berdiri diantara pusaran gunung dan bentangan laut Sabang yang merupakan salah satu pulau di Aceh yang sangat ayah cintai dan ayah berharap rasa cinta terhadap nanggroe ini juga tertanam dalam hati mu.

Iya nak, ini ayah....
Ayah kemari karena panggilan tugas yang ayah sebut berwisata bermodal SPT untuk menggaungkan nama Aceh Barat Daya di telinga Provinsi, Indonesia dan Dunia..tugas ayah menyiapkan Stand Pameran dan menatanya sedemikian rupa....

Jangan ketawa atau sedih nak, memang itu adanya. Ayah sempatkan berfoto disini karena spotnya bagus tapi jangan kau perhatikan sandal ayah nak, jangan kau berfikir ayah ke Sabang dengan sandal jepit..ayah ke sabang menggunakan sandal bermerk walupun KW dan talinya putus saat pertama ayah berlabuh di Balohan. 😁

Coin Marketplace

STEEM 0.21
TRX 0.25
JST 0.039
BTC 98660.01
ETH 3484.72
USDT 1.00
SBD 3.23