LAYANG LAYANGAN

in #indonesia7 years ago

image
image

Layang layang adalah suatu permainan tradisional hingga saat ini masih di lestarikan,yang terbuat dari pohon bambu yang dilapisi dengan kertas berkerangka yang di terbangkan ke udara dengan memakai tali(benang) sebagai kendali. permainan layang layang yaitu suatu kebahagiaan bagi masyarakat yang menginginkannya karna layang layang itu membuat kita seru dan terbang di angkasa menunjukkan bahwa kita berhasil bisnis main layang layangan.
Tetapi kita jangan lupa juga bahwa disamping kebahagiaan ada juga kesakitan yang artinya akan datang masa kekecewaan dan ke gagalannya seperti tersangkut layang layang di pohon-pohon,tiang listrik,dan atap rumah..

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.24
JST 0.038
BTC 97120.80
ETH 3374.08
USDT 1.00
SBD 3.13