Di Steemit, Rasa Malas pun Mulai Menyerang

in #indonesia7 years ago

1-lazy-colleague.png
Image source


Halo steemian,
Tentunya kalian semua pernah merasakan rasa malas dalam melakukan kegiatan, baik itu malas bekerja setelah liburan atau malas melakukan kegiatan lainnya seperti berolahraga atau lainnya.

Tentunya semua orang pernah merasakannya, rasa malas adalah suatu masalah yang sering mengintai banyak orang. Biasanya, rasa malas muncul ketika seseorang tidak memiliki motivasi atau inspirasi untuk melakukan sesuatu. Sehingga membuat segala aktivitas dan pekerjaan menjadi terhambat.

Lalu apa hubungannya dengan steemit?

Steemit dan rasa malas tentu ada kaitannya, setiap orang yang sudah terhubung dengan akun steemit tentu sering terserang rasa malas untuk bercumbu dengan platform ini. Dalam beberapa kesempatan, saya sering menjumpai teman yang sudah terhubung dengan steemit lalu membiarkan akunya kesepian begitu saja.

Bahkan alasan klasik mereka adalah belum menemukan inspirasi yang bagus untuk membuat postingan di steemit atau yang lebih parah lagi adalah membuat postingan foto tanpa keterangan (Ini menurut saya orang yang super malas).

Alasan lainnya adalah dengan jumlah reward yang diperoleh. Kasus seperti ini banyak didapatkan pada steemian pemula (termasuk saya). Suatu seketika, para steemian yang tengah dilanda semangat yang mengebu-gebu tiba-tiba langsung down ketika reward pada postingannya yang mereka peroleh tidak seberapa. Bahkan dengan alasan ini mereka kerap membuat postingan asal jadi. Nah, sebenarnya hal ini yang harus diwaspadai.

Menurut saya, dalam dunia persteemitan ini jangan terlalu berharap seberapa banyak upvote atau bahkan reward yang kita peroleh. Kalau itu menjadi salah satu alasan maka siap-siap kita akan down dalam waktu yang singkat. Dalam kata lain kita memanfaatkan platform ini hanya sebagai ladang uang, tentu itu bukan hal yang dianjurkan.

Ada baiknya kita manfaatkan platform steemit ini sebagai wadah untuk melatih diri dalam menulis atau mengembangkan potensi yang kita miliki. Baik itu potensi menulis, fotografi, atau sekedar membuat meme. Jika mendapatkan reward yang lebih anggaplah itu sebagai jeri payah atau penghargaan atas apa yang kita kerjakan.

Menurut saya, jika jumlah upvote dan reward yang kita peroleh masih minim, jadikan itu sebagai titik awal untuk memperbaiki karya kita ke arah yang lebih baik. Jangan sampai patah semangat dan bermalasan dalam membuat sesuatu yang berguna, sedikit banyaknya reward yang kita peroleh tergantung kerja keras dan semangat kita untuk membuat konten yang lebih baik kedepannya.


Steemit and Fight Malone

Hello steemian,
Surely you all ever feel a sense of lazy in doing activities, whether it is lazy to work after the holidays or lazy to do other activities such as exercise or other.

Surely everyone has felt it, laziness is a problem that often lurks many people. Usually, a sense of laziness arises when a person does not have the motivation or inspiration to do something. So that makes all activities and work become obstructed.

Then what to do with steemit?

Steemit and laziness of course there is a connection, everyone who is connected with steemit account is often stricken by feeling lazy to make out with this platform. On several occasions, I often encounter friends who are already connected to steemit and then let lonely acknowledge him.

Even their classic reason is that they have not found a good inspiration to make a post in steemit or worse is to post unfounded photos (It's a super lazy person I think).

Another reason is the amount of rewards earned. Cases like this are mostly found in beginner steemian (including me). Instantly, the steam-ridden steamers suddenly dropped instantly when rewards in their postings were few. Even with this reason they often make the post of origin. Well, actually this is what to watch out for.

In my opinion, in this world of celebration do not expect too much how much upvote or even rewards that we get. If it becomes one of the reasons then get ready for us to be down in a short time. In other words we use this platform only as a money field, of course that is not a recommended thing.

It's good we take advantage of this steemit platform as a container to train ourselves in writing or developing the potential that we have. Whether it's potential writing, photography, or just making memes. If you get a reward that is more regarded as a painful jeri or appreciation for what we do.

In my opinion, if the amount of upvote and reward that we get is still minimal, make it as a starting point to improve our work to a better direction. Do not get discouraged and lazy in making something useful, a little reward that we get depends on hard work and our spirit to create better content in the future.


Terima kasih sudah mengunjungi blog saya, jangan lupa untuk tinggalkan jejak dengan memerikan komentar, upvote, dan resteem.


Best Regards

Zikirullah Alfarisi
aa654593-18dd-45c4-8548-2ae955b419a7_169.jpg

Sort:  

Tetap semangaaaat!!! 🙋

Siaapppppp

Jangan patah semangat bung. 💪💪💪

Ngopi dulu bung, di yuke..

Kalo nggak semangat lagi, pindah ke golos aja

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by alfarisi from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.24
JST 0.038
BTC 96590.30
ETH 3333.92
USDT 1.00
SBD 3.16