Tangan-Tangan Masa Depan

in #indonesia7 years ago (edited)

image

Bagi anak-anak, tangan adalah kecerdasannya,
Jadi berilah kesempatan pada anak-anak untuk bongkar pasang perabotan dan membuat semua isi rumah berantakan.

Bermain itu bereksplorasi.
Sesungguhnya semua anak ingin belajar tapi dengan kecepatan mereka sendiri dan tanpa tekanan orang tua.

image

Baik tantangan psikologis, fisik, intelektual maupun emosional, biarkan anak-anak jadi mandiri.

Nah, karena kecerdasan orang dewasa itu terletak di otaknya, jadi gunakan otak untuk mengapresiasi ketrampilan tangan bagi anak-anak.

Karena itu kita tidak akan perlu "main tangan" untuk membangkitkan kecerdasan anak atau siapapun, tetapi orang dewasa tidak boleh lupa bahwa tangannya harus cerdas di saat saat "khusus", seperti menulis, cuci piring, atau menelusuri bagian-bagian penting lainnya.

image

Tangan itu bermakna kontraksi, mengangkat dan ekspansi. Jadi harusnya melalui ketrampilan tangan ada getar yang mengangkat sesuatu ke tingkat yag lebih tinggi.

Ketika ia menulis, maka upaya itu mestinya membawa dan menciptakan nilai baru atau makna baru. Perhatikan bagaimana "Tuhan"
mengangkat tanah Adam dari tempat yang rendah, mengolahnya dan kemudian memuliakannya.

Kata Imam Ali "Kefasihan tangan adalah keluwesan pikiran"

Selamat berekspresi, Salam steemian !!!

image

Sort:  

Calling @originalworks :)
img credz: pixabay.com
Nice, you got a 2.0% @minnowbooster upgoat, thanks to @putraatjeh
Want a boost? Minnowbooster's got your back!

Nice post........#1717#
Have a good day

Waww great post ..

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.028
BTC 53801.93
ETH 2252.31
USDT 1.00
SBD 2.26