PUISI CINTA UNTUKMU

in #indonesia7 years ago (edited)


Cintamu yang selalu terbang bersama imaji membentuk bait-bait puisi, cintaku yang makin berkobar di atas secarik kertas membentuk puisi tentang cinta untukmu.

Cinta sejati akan selalu ada di antara ketulusan dan keikhlasan hati, karena cinta sejati adalah ketika kamu harus merelakan dia pergi meski tau dia tidak akan kembali, tapih kamu tau dia selalu ada di dalam hati.

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.25
JST 0.039
BTC 105023.46
ETH 3339.16
SBD 4.27