Wajah Satria Baju Hitam

in #indonesia7 years ago

Belalang ini memiliki warna yang nyaris sama dengan daun tanaman terung yang menjadi sumber makanan baginya.

20180423_021622.png

Saking enaknya, seekor belalang tersebut tidak takut saat difoto, bahkan ia sempat mengeluarkan kotoran dalam waktu bersamaan. Ketika dilihat lebih lanjut, wajahnya serupa satria baju hitam yang pernah menjadi salah satu film favorit anak-anak di era 90-an.

20180423_021827.png

Coin Marketplace

STEEM 0.21
TRX 0.27
JST 0.040
BTC 102419.62
ETH 3707.14
USDT 1.00
SBD 3.24