You are viewing a single comment's thread from:

RE: Coolie Contract in Lulofs Novel - Kuli Kontrak dalam Novel Lulofs [ENG-IND]

in #indonesia7 years ago

Iya betul, penggunaan sumber seperti ini perlu tehnik khusus utk dijadikan sumber sejarah. Salah satunya Kita dpt meminjam teori sastra yg juga sering digunakan dlm studi arkheologis dan etnografi. Hermeunitik juga dibekalkan sebagai pisau analisis dlm historiografi. Salam jas merah. Terimakasih attensinya @menulis sejarah. Semoga dapat saling berbagi ilmu.

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.24
JST 0.037
BTC 96305.83
ETH 3315.31
USDT 1.00
SBD 3.19