Apresiasi steemit komunitas indonesia

in #indonesia8 years ago


Sumber gambar : steemit komunitas indonesia


Salam !!!

Saya bergabung di steemit awal desember 2016 berawal dari browsing dan sejak saat itu saya menggunakan bahasa inggris untuk posting dan berinteraksi , jujur bahasa inggris saya tidak terlalu baik sehingga terkadang sulit untuk di pahami ,beruntung saya lebih menggunakan gambar original milik saya sehingga mungkin lebih mudah di pahami setiap postingan saya.

Saya baru tahu , ada kurator dari indonesia dan beberapa teman teman steemit telah memposting menggunakan bahasa indonesia. Saya apresiasi hal ini disamping membanggakan juga memudahkan untuk memposting dan semakin menambah minat kawan kawan khusus nya dari indonesia untuk masuk dan menjadi bagian keluarga steemit.

Jujur Saya tidak mengenal mereka yang telah mengembangkan steemit komunitas indonesia tapi saya melihat mereka berdua @aiqabrago dan @levycore yang menjadi pentolan dan kurator.
Salut dan apresiasi untuk mereka dan teman teman. Harapan saya semoga semakin maju berkembang dan solid .
memberikan sosialisasi tentang steemit kepada para penulis baru.

Semoga ada waktu teman teman berkenan dan bersedia menerima saya bergabung pada komunitas steemit indonesia

Bravo steemit komunitas indonesia

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.25
JST 0.038
BTC 98090.48
ETH 3449.61
USDT 1.00
SBD 3.06