Kebersamaan Itu.. PENTING !

in #indonesia7 years ago

Assalamu'alaikum, wr.. wb..

baru.jpg

Saleum aneuk Nanggroe..
Apa kabar rakan steemians ? .. Semoga masih diberikan kesehatan kepada kita semua !


Tahukah kalian rakan stemians.. Bahwa kebersamaan yang pernah kita lakukan bersama teman maupun sahabat akan menjadi kenangan ketika kita tidak lagi dapat bersama - sama lagi dengan mereka .. Kekonyolan -konyolan itu hanya dapat kita ingat dan tidak dapat diulang lagi.. Dan kita hanya dapat tersenyum ketika kita mengenangnya.
Maka nikmatilah kebersamaan itu selagi kau bisa menikmati nya.. Karena nantinya mereka satu persatu akan pergi meninggalkan mu..


Kebersamaaan sangat diperlukan, Dengan adanya kebersamaan itu menjadikan hidup kita penuh dengan warna bahwa kita tidak seorang diri dalam menjalani kehidupan. suka maupun duka, tangis dan tawa, susah dan senang kita jalani bersama dengan orang terkasih, entah itu keluarga, sahabat, teman ataupun dengan kekasih, ternyata itu bisa memberikan ketenangan ke dalam hidup kita.


DSC_0327.JPG


Dengan adanya kebersamaan kita bisa merasakan kasih sayang yang diberikan oleh orang-orang di sekitar kita. Kasih sayang inilah yang kemudian bisa menjadikan semangat bagi kita untuk terus maju dalam menghadapi lika - liku nya kehidupan. Kebersamaan yang kita jalani bersama keluarga, sahabat maupun teman bisa kita jadikan untuk saling bertukar pengalaman hidup dan bertukar pendapat yang sangat berguna ketika menghadapi suatu masalah.


Jangan Lupa Follow, Upvote, Reply, dan Resteem


Terima Kasih Untuk Rakan Yang Sudah Membaca




Sort:  

Congratulations @faraz22! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 2 years!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.25
JST 0.040
BTC 95998.58
ETH 3366.61
USDT 1.00
SBD 3.92