You are viewing a single comment's thread from:

RE: Melawan Monetisasi Hoax dengan Protokol SMTs

in #indonesia7 years ago

Sayangnya sekarang platform Steemit pun sudah mendekat ke arah yang sama juga
Postingan tidak dihargai dari kualitas lagi, namun dari banyaknya jaringan kita di komunitas lokal dan satu lagi yang marak-maraknya sekarang yaitu penggunaan bot untuk booster

Sort:  

Masukan yang berharga dan perlu diperhatikan. Hanya saya punya pandangan begini. Sebagai media yang memberlakukan reward ada dua hal yang perlu diperhatikan, konten dan reward itu sendiri. Kaedah terhdap konten harus tetap memperhatikan kaedah-kaedah tulis menulis. Sedangkan untuk reward perlu juga diperhatikan ketentuannya. Reward dari kurasi yang maksimal itu, menurut yang sudah berpengalaman ada di 30 menit (?) sehingga bagi yang tidak bisa selalu online mempercayakan kepada upvote otomatis, atau agar berisi memakai strategi upvote bersama melalui bot. Untuk ragam alasan, agar konten dihargai maka perlu sekali membaca konten yang disajikan para kreator. Oh ya, steemit memang media komunitas sehingga pendekatan komunitas diperlukan. Apapaun itu masukannya menarik dan perlu diperhatikan. Trims @fajrieffendi.

Coin Marketplace

STEEM 0.15
TRX 0.15
JST 0.028
BTC 54045.75
ETH 2247.37
USDT 1.00
SBD 2.30