Si Emas Pengobati Sakit Perut/The Golden Flower can cure a Stomach Ache

in #indonesia7 years ago (edited)

IMG_20180128_132343.jpg

Hai sahabat steemian, kali ini saya ingin mencerikan kegunaan sehelai daun yang sangat bermanfaat bagi tubuh kita, iya si kuning ini dapat menyembuhkan sakit perutmu.

IMG_20180128_132320.jpg

Sebelumnya kalian pasti kenal dengan bunga kenikir, iya bunga yang memiliki warna kuning keemasan itu, corak khas kuningnya yang kebanyakan banyak yang sudah tau, bunganya pun sangat cantik, dengan bentuk bersusun rapi dan menarik.

IMG_20180128_132237.jpg

Bunganya yang cantik dan memiliki daun yang kecil kecil, daunnya yang berwarna hijau juga sangat menarik di pandang mata, dan juga baunya yang sedikit menyengat namun sanggup kita cium.

IMG_20180128_132433.jpg

Kami di aceh biasanya memanfaatkan daun bunga kenikir sebagai obat untuk meredakan sakit perut, kok bisa, ya saya juga kurang tau, apa benar daun bunga kenikir bisa mengobati sakit perut, namun tradisi itu sudah sangat lama dilakukan oleh penduduk aceh.

IMG_20180128_132259.jpg

Cara menggunakannya mudah saja, kita cuma mengambil daun bunga kenikir di cuci bersih dan langsung di remas remas sehingga daunnya mengeluarkan minyak, nah minyak itulah langsung di oleskan ke perut yang sakit.

Mudah bukan, hanya seperti itu saja cara pemakaian ya, dan banyak dari kami sudah merakan khasiatnya, dan benar saja, daun bunga kenikir emang benar berkhasiat, buktinya perut kami tidak sakit lagi.

Sekian sahabat steemit, semoga cerita saya bermanfaat bagi kalian.. terima kasih.. jgn lupa follow dan vote me.. terima kasih

.
.
ENGLISH
IMG_20180128_132343.jpg

Hi steemian, this time I want to give the usefulness of a leaf that is very beneficial for our body, yes this yellow can heal your stomach ache.

IMG_20180128_132320.jpg

Previously you must know the flower kenikir, yes flower that has a golden yellow color, typical yellow pattern that most many already know, the flowers are very beautiful, with a neat and attractive shape.

IMG_20180128_132237.jpg

The flowers are beautiful and have little small leaves, green leaves are also very attractive in the eyes of the eye, and also smells a little sting but we can kiss.

IMG_20180128_132433.jpg

We in Aceh usually use the leaves of flowers as a remedy to relieve stomach pain, how come, yes I also do not know, is it true that the leaves of flowers thinks can cure stomach pain, but that tradition has been done by the people of Aceh.

IMG_20180128_132259.jpg

How to use it is easy, we just take the leaves in the wash flowers and wash directly squeezed to squeeze the leaves out of oil, that oil is directly on the stomach to the sick.

Easy to use it, just like that alone how to use yes, and many of us have spelled its usefulness, and sure enough, flower leaf kenmu emang true efficacious, the proof of our stomach does not hurt anymore.

So many friends steemit, hopefully my story useful for you .. do not forget to follow and vote me .. thank you

steemit.jpg

Sort:  

Ngen pu neu poto nyan?

Ret hp, xiaomi redmi 4x nyan

Coin Marketplace

STEEM 0.21
TRX 0.25
JST 0.039
BTC 95882.33
ETH 3347.19
USDT 1.00
SBD 3.21