Ketika pikiran butuh inspirasi

in #indonesia7 years ago

Selamat malam steemian Indonesia, semoga malam anda jadi malam yang berkah dan mendapat limpahan rezeki dari sang maha pencipta, amin.
Menulis adalah sebuah pekerjaan yang sangat membutuhkan konsentrasi dan kemahiran berpikir, menulis tidak bisa dipaksakan ketika otak sedang buntu inspirasi seperti yg saya rasakan sekarang ini, jadi hal yang paling sering saya lakukan ketika otak membutuhkan inpirasi adalah dengan meminum secangkir kopi. kopi sangat terbukti ampuh membuat pikiran saya menjadi rileks dan bisa menimbulkan ide-ide baru dalam menulis. Selain itu kopi juga mengandung kafein yang membuat mata saya menjadi melek, hal ini sangat membantu saya dalam melakukan penulisan di malam hari.
kopi 12.png
Selain kopi hal yang saya lakukan ketika pikiran butuh inspirasi adalah dengan mendengarkan musik-musik slow. Ini sangat terbukti membuat pikiran saya menjadi rileks, ketika pikiran sudah rileks biasanya banyak ide-ide yang bagus keluar untuk menulis.
lagu.png
Demikian sedikit cerita saya ketika pikiran membutuhkan inspirasi, semoga tulisan ini berguna bagi yang membacanya, amin.

Sort:  

Hello, you received an upvote from @steemdunk thanks to @agusalim86! Steem Dunk is an automated curation platform that is easy and free for use by everyone. Need an instant boost? Send 0.200 SBD with your full post url as the memo to @steemdunk for an upvote. Join us at https://steemdunk.xyz

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.25
JST 0.037
BTC 97184.44
ETH 3434.21
USDT 1.00
SBD 3.07