Melihat Kegiatan di TPI Peudada Sore hari

in Indonesia4 years ago

IMG_20210427_151935.jpg

PEUDADA adalah Kecamatan berada dalam Kab.Bireuen daerah ini mempunyai satu tempat penampungan ikan yang lumanyan bisa di singgahi oleh kapal kapal ikan besar,di tempat ini banyak juga kapal kapal ikan dari Kabupaten lain yang singgah ,untuk bersandar sementara ataupun untuk menurunkan ikannya untuk diperjualkan ke agen agen ikan yang ada disini.
IMG_20210427_151748.jpg
Tadi sore sepulang dari kerja,teman teman mengajak intuk melihat lihat keadaan daerah TPI ikan tersebut dan tanpa pikir panjang kamipun bergerah kesana.kami menaiki mobil van untuk berangkat kesana diperjalanan terlihat sepi dan legang maklum mungkin di karenakan bulan puasa masyarakat lebih memilih berdiam dirumah.sesampai di TPI peudada kebetulan ada sebuah kapal ikan yang bersandar disana.

IMG_20210427_151951.jpg
Rupanyan kapal ikan tersebut baru pelang dari memancing ikan dilautan.hasilnya dari pancingannyapun lumanyan banyak,orang orang yang ada disekitar TPI tersebut langsung bergerak ketempat kerumunan tempat kapal ikan itu bersandar.salah satu dari teman saya berniat untuk membeli ikan yang baru dinaikan dari kapal ikan tersebut dan diapun langsung beetanya perkilonya berapa,
IMG_20210427_151833.jpg
Ternyata ikan yang baru dinaikan tersebut tidak dijual enceran atau perkilo.ikan ikan yang baru sampai tersebut sudah di boking oleh agen agen besar atau kalo daerah sini dinamakan Toke bangku mereka inilah yang menampung ikan per Tong,dan dari mereka ini baru diecerkan kemana mana.

Sort:  

Toke bangku bukannya yg punya kapal?

Coin Marketplace

STEEM 0.26
TRX 0.25
JST 0.040
BTC 92903.81
ETH 3331.70
USDT 1.00
SBD 3.29