Bayangkan
Jikalau anggaran pendidikan dipangkas, itu akan berisiko pada kenaikan uang pendidikan.
Makin mahalnya biaya sekolah, apalagi kuliah. Jatah beasiswa dikurangi. Gaji pendidik yang makin ditekan. Kesempatan anak-anak untuk mendapatkan hak pendidikan akan makin sulit.
Siapa korbannya? Anak-anak orang kecil, yang rentan sekali gagal mendapatkan hak pendidikan.
Makin sulit untuk keluar dari kemiskinkan struktural jika tidak diberi akses pendidikan. Itulah mengapa pendidikan penting dan harus terus disuarakan. Pendidikan adalah hak anak bangsa yang harus diprioritaskan oleh negara.
#wherein #wherein-id #krsuccess #aceh #winstory #life #steemit #photography #boc-photography #steemexclusive #thediarygame #Indonesia #story #nature #blog