Pengumuman Kurasi Selama Hari Raya Idul Fitri
Assalamuakum sahabat steemian dan Atomian Indonesia, pada kesempatan ini saya ingin menyampaikan pemberitahuan tentang pemberian kurasi terhadap seluruh sahabat steemian yang telah bergabung dalam daftar program dukungan tetap tahap ketiga selama Hari Raya Idul Fitri, serta update terbaru daftar peserta program dukungan. Seperti yang telah di sampaikan melalui postingan @fam.steemzzang beberapa waktu lalu, kami selaku pengelola program akan beristirahat dalam memberikan layanan kurasi selama beberapa hari. Akun kurasi @fam.steemzzang akan beristirahat selama tiga hari yaitu pada tanggal 12, 13, dan 14. Sedangkan akun kurasi @inwi akan beristirahat selama 2 hari yaitu pada tanggal 13 dan 14.
Kebijakan ini dilakukan karena mengingat kegiatan dan kesibukan kita semua yang sangat padat di dunia nyata pada hari yang telah disebutkan diatas karena bertepatan dengan Hari Raya Idul Fitri. Kesempatan ini juga digunakan untuk mengumpulkan kembali Tenaga kurasi dari kedua akun kurasi yang terkuras dalam beberapa hari ini mengingat peserta program yang semakin hari semakin ramai bertambah. Kami dari pihak pengelola program berharap seluruh kawan-kawan peserta program dukungan dapat mengerti atas kebijakan ini. Pada kesempatan ini saya pribadi ingin Mengucapkan Selamat Menyambut Hari Raya Idul Fitri kepada seluruh sahabat steemian peserta program dukungan dan kepada seluruh sahabat steemian yang beragama Islam dimanapun kalian berada, mohon maaf lahir dan batin.
Berikut saya tampilkan daftar terbaru peserta program dukungan tetap tahap ketiga.
- @berkat
- @khaidir
- @ernaerningsih
- @novale
- @arifmuhatir
- @nurdinnakaturi
- @win1
- @muhammadan
- @desisafriani
- @klen.civil
- @ridor5301
- @whalewinners
- @ainonmardiah
- @tarmizi-elmisry
- @rauzatuljannah12
- @hattaarshavin
- @israruddin
- @jufrimj
- @linaisna
- @walad
- @abupasi.alachy
- @hoesaid
- @sayaalan
- @yuzul01
- @moly.gomes
- @iqbal-pasee
- @yusriz4l
- @aroyl-aceh
- @nuzulul-karnia
- @sandiputra
- @vikar
- @iwanda
- @elianaelisma
- @irsantwin
- @mun4zir
- @razzor
- @tailah
- @nabilaku
- @imamalkimas
- @mudajuli
- @rezamusic22
- @sitizuhra
- @dimasputra
- @oppovote
- @molida
- @muammar
- @nurulazmi
- @alqif
- @zahrialzah
- @atta09
- @khalidsteem
- @lucki9
- @ahyar92
- @mattmcguire
- @nudjieahmed
- @nayya24
- @amri
- @rozi-pasee
- @mala.aniez
- @harferri
- @itikna09
- @anwar07
- @yaumilahya
- @mdj25
- @zulbahri
- @p3d1
- @newzifa
- @ediputra
- @yakop
- @mahmuhardi
- @muhammadzikri
Daftar peserta diatas diperkirakan akan terus bertambah seiring program ini berjalan selama sebulan kedepan. Akhir kata saya ingin mengucapkan terimakasih banyak kepada semua sahabat steemian peserta program atas kerjasama kawan-kawan selama berlangsung nya program dukungan ini.
Kehidupan yang baik adalah kehidupan yang dapat memberikan manfaat bagi kehidupan yang lain.
Saya terkesan dengan kata2 ter-akhir bpk husaini, Kehidupan yang baik adalah kehidupan yang dapat memberikan manfaat bagi kehidupan yang lain, semoga kita bisa bermanfaat untuk sesama pak, terimakasih atas informasinya selama ini, mohon maaf lahir dan bathin.
Dari saya @abupasi.alachy
Terimakasih Tgk.
Selamat Urou Raya Idul Fitri.
Maaf lahir dan batin 🙏.
Mohon maaf lahir batin juga pak..