You are viewing a single comment's thread from:

RE: Undangan Silaturahmi Pengguna Steemit Indonesia

in STEEM FOR BETTERLIFE3 years ago

Suatu kebanggaan atas rencana meet up steemian yang akan dilakukan dalam waktu dekat ini. Dan saya bangga menjadi bagian dari steemian Indonesia saat ini. Dengan lokasi tempat yang sangat central pun sangatlah mudah di jangkau. Tentunya saya akan mengabari steemian lainnya di seputaran tempat tinggal saya untuk bergabung pada meet up ini.

Salam
the7up tim

#steemgrowth

Sort:  
 3 years ago 

Ya memang betul bang @klen.civil, jangan lupa berbagi ilmu dengan kami para pemula, semoga meet up berjalan sykses

 3 years ago 

Insya Allah

 3 years ago 

terimakasih atas sambutannya

 3 years ago 

Dengan senang hati, semoga acaranya akan oancar seperti yang di agendakan oleh para CR Indonesia.

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.26
JST 0.039
BTC 99772.57
ETH 3596.28
USDT 1.00
SBD 3.10