You are viewing a single comment's thread from:
RE: My Passion: Teaching makes me happy
Menjadi seorang guru memang dapat membuat kita bahagia, bisa tertawa, bercanda, bermain dan lainnya. Walaupun mereka terkadang menguji kesabaran kita namun mereka tetap dapat membuat hati kita lumer 😂 dengan kata lugu dan tingkahnya.
Sukses buat kontesnya dan terima kasih atas undangannya, mudah-mudahan bisa ikut serta.
Yang terpenting ikhlas menjalani profesi kita sebagai guru...
Ditunggu partisipasi nya💪