Kenapa smartphone berbahaya digunakan sebelum tidur? "why dangerous smartphone used before sleep?"

in #health7 years ago (edited)

Salam sahabat stemians dimanapun anda berada, pada zaman moderen seperti sekarang ini sangat sulit pastinya bagi kita untuk tidak menggunakan smartphone, karna hampir semua aktifitas yang kita lakukan sehari-hari pasti melibatkan alat yang satu ini, misalnya saja seperti, berkomunikasi, berfoto, bekerja, bahkan untuk menenangkan pikiran seperti bermain game dan mendengarkan musik yang kita sukai, akan tetapi penggunaan smartphone yang belebihan akan memberikan dampak negatif pada kesehatan kita, banyak dari kita yang terlalu kecanduan menggunakan smartphone sampai-sampai sebelum tidur pun sempat untuk mengecek smartphonenya walaupun tidak ada tujuan tertentu ditambah lagi dalam keadaan gelap hal ini tentunya sangat tidak baik jika dilakukan terus menerus.

Greetings friends stemians wherever you are, in modern times as it is now very difficult for us to not use a smartphone, because almost all the activities we do everyday must involve this one tool, such as, communicate, take pictures, work, even to calm the mind like playing games and listening to music that we like, but the use of excessive smartphone will have a negative impact on our health, many of us are too addicted to using smartphones to the bed before it had time to check smartphonenya although no purpose certain more in the dark this is certainly not good if done continuously.

image

Terdapat beberapa hal berbahaya bagi kesehatan akibat seringnya bermain smartphone sebelum tidur dan kadang kita sering mengabaikanya, berikut beberapa hal yang bebahaya bagi tubuh akibat bermain smartphone sebelum tidur :

  • Kelelahan Otak
    Banyak dari kita biasanya ketika bermain HP lupa akan waktu dan bahkan melewati jam istrahat, akibatnya hal ini membuat otak kita menjadi lelah dan pada hari berikutnya kita akan kesulitan untuk belajar atau bekerja karena kurangnya waktu tidur dan otak yang masih dalam keadaan lelah untuk beraktivitas.

There are some things that are harmful to health due to frequent play of smartphones before going to sleep and sometimes we often ignore them, here are some things that are dangerous for the body due to playing a smartphone before going to bed:

  • Brain Fatigue
    Many of us usually when playing HP forget the time and even past the hour istrahat, consequently this makes our brains become tired and the next day we will find it difficult to learn or work due to lack of sleep and brain still tired to move.

image

  • Kerusakan Mata
    Kerusakan mata adalah salah satu hal yang sangat sering terjadi karena terlalu lama menatap layar smartphone, cahaya biru yang keluar dari smartphone akan membuat retina mata menjadi tegang dan bahkan beberapa peneliti menyebutkan jika kita terlalu lama dengan kebiasaan seperti ini apalagi dalam keadaan gelap, akan menyebabkan katarak.

  • Eye Damage
    Eye damage is one of the things that happens very often for too long staring at the smartphone screen, the blue light that comes out of the smartphone will make the retina of the eyes become tense and even some researchers say if we are too long with this habit especially in the dark, will cause cataracts .

image

  • Obesitas
    Kekurangan tidur juga akan menyebabkan terganggunya hormon lain yang mengendalikan rasa lapar kita, dengan semakin sering kita terjaga hingga larut malam, maka hormon lain akan berupaya untuk selalu memberikan sinyal untuk menambah energi ke dalam tubuh dengan cara terjadinya rasa lapar, hal inilah yang membuat kita makan di jam-jam yang sudah larut malam, sehingga sangat berpotensial menyebabkan resiko obesitas.

  • Obesity
    Lack of sleep will also cause disturbance of other hormones that control our hunger, with the more often we wake up late at night, then the other hormones will try to always provide a signal to increase energy into the body by the way of hunger, this is what makes us eat in the hours that are late at night, so it is potentially causing the risk of obesity.

image

  • Gangguan Saraf
    Kebiasaan menggunakan smartphone sebelum tidur akan menyebabkan kita kurang tidur (istirahat) akan membuat zat neurotoxin meningkat, yang pada akhirnya menyebabkan kamu akan sulit mendapatkan tidur yang nyenyak atau biasa disebut (tidur yang berkualitas), tentunya bahaya menggunakan hp sebelum tidur ini bisa berakibat kepada penyakit lain yang jauh lebih serius.

  • Neurological disorders
    The habit of using a smartphone before bed will cause us to sleep less (break) will make the substance of neurotoxin increases, which in turn causes you will be difficult to get a good sleep or so-called (sleep quality), of course the danger of using hp before bed can result in disease another much more serious.

image

  • Depresi
    Melatonin merupakan hormon yang diproduksi oleh tubuh untuk memberikan kualitas tidur yang nyenyak bagi tubuh manusia, akan tetapi jika melatonin sudah terganggu produksinya tentu akan menyebabkan kita menjadi manusia yang kurang tidur, terlalu sering memegang hp sebelum tidur tentunya akan menyebabkan terjadinya depresi jika terlalu sering dalam keadaan kurang tidur.
  • Depression
    Melatonin is a hormone produced by the body to provide a good sleep quality for the human body, but if melatonin has been disrupted production will certainly cause us to be human sleep deprivation, too often holding hp before bed would cause depression if too often in a state lack of sleep.

image

Itulah beberapa hal yang akan terjadi pada tubuh anda jika anda tidak meninggalkan kebiasaan menggunakan smartphone sebelum tidur, maka harapan saya dengan adanya informasi ini khususnya bagi sahabat steemit semua dan pencandu smartphone lainya, kurangilah menggunakan smartphone pada waktu anda beristraha dan waktu-waktu lainya yang tidak memerlukan adanya smartphone di dalamnya, demi kesehatan anda sekarang dan nanti di hari tua.

Those are some things that will happen to your body if you do not abandon the habit of using a smartphone before sleeping, so my hope with this information, especially for all steemit friends and other smartphone addicts, less use the smartphone when you rest and other times that are not requires a smartphone in it, for your health now and later in the old days.

By @rajaraden

Sort:  

Sudah kami upvote

Congratulations @rajaraden! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Upvote this notification to help all Steemit users. Learn why here!

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by raja from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.20
JST 0.035
BTC 95037.22
ETH 3446.03
USDT 1.00
SBD 3.46