Old Garden Roses
Old Garden Roses juga mempunyai nama lain antique atau heritage roses, yang terdiri dari kelas mawar yang telah ada sebelum tahun 1867 (tahun di mana Hybrid Tea ditemukan). Kelas ini termasuk mawar jenis, albas, bourbons, centifolias, damasks, eglantines, gallicas, mosses, noisettes, portlands, teas, dll.