What are ICO, Airdrop and Bounty - for Beginners || Apa itu ICO, Airdrop, dan Bounty – untuk Pemula

in #esteem6 years ago (edited)

image

Hello Steemian,
ICO, AirDrop, and Bounty may sound so strange to us, but we should be understand it because it is very important if you want to start plunging in the world of crypto.
On this occasion I will briefly explain the understanding of what are ICO, Airdrop and Bounty which are often used in digital money terms.

Hello Steemian,
ICO, AirDrop, dan Bounty mungkin terdengar begitu asing di telinga kita, namun ketiganya harus kita pahami karena sangat penting bila anda ingin memulai terjun di dunia kripto.
Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan secara singkat mengenai pengertian dari apa itu ICO, Airdrop dan Bounty yang sering digunakan dalam istilah uang digital.

ICO

ICO or Initial Coin Offering is a fundraising effort to build applications related to Blockchain and its implementations such as Cryptocurrency, Smart Contract, and Smart Ledger. ICO offers a number of coins / tokens to people willing to invest that are priced in Crypto currency.
Simply, ICO is a token launch program that will become cryptocurrency later. But the launch was not entirely successful. Depending on whether a specified minimum fund can be reached or not. If achieved then the ICO is considered successful and the token can enter the crypto market. But if it fails, all funds are returned to investors. Similarly, the IPO or Initial Public Offering where investors buy shares to the company.
Why are so many investors interested in ICO? The answer is that they expect the value of those tokens to jump high and become a profitable investment. But it all depends on how you buy and sell. For example, the value of Bitcoin is increasingly high, but sometimes also down some % due to uncertain market movements.

ICO

ICO atau Initial Coin Offering merupakan usaha penggalangan dana untuk membangun aplikasi yang berkaitan dengan Blockchain dan implementasinya seperti Cryptocurrency, Smart Contract, dan Smart Ledger. ICO menawarkan sejumlah coin/token kepada orang-orang yang mau berinvestasi yang dihargai dengan mata uang Kripto.

Sederhananya ICO yaitu program peluncuran token yang kelak akan menjadi cryptocurrency. Namun peluncuran tersebut tidak sepenuhnya sukses. Tergantung apakah dana minimum yang sudah ditentukan dapat tercapai atau tidak. Apabila tercapai maka ICO dianggap sukses dan token tersebut dapat memasuki pasar kripto. Namun jika gagal, semua dana dikembalikan kepada investor. Sama halnya dengan IPO atau Initial Public Offering dimana investor membeli saham kepada perusahaan.
Mengapa banyak sekali investor yang tertarik dengan ICO? Jawabannya karena mereka mengharapkan nilai dari token tersebut kelak dapat melonjak tinggi dan menjadi investasi yang meraih banyak keuntungan. Namun semua itu juga tergantung bagaimana kekuatan buy dan sell. Sebagai contoh nilai Bitcoin yang semakin hari semakin melambung tinggi, namun terkadang juga turun beberapa % karena pergerakan pasar yang tidak pasti.

image

AIRDROP

Airdrop is a kind of giveaway that is used as a promotional tool, Airdrop participants are usually required to perform certain tasks as a condition for obtaining a number of Cryptocurrency tokens, such as social media, telegram application or video presentation of Airdrop organizers.

AIRDROP

Airdrop adalah semacam giveaway yang digunakan sebagai sarana promosi, peserta Airdrop biasanya di haruskan melakukan tugas tertentu sebagai syarat untuk memperoleh sejumlah token cryptocurrency, contoh tugasnya adalah like sosial media, aplikasi telegram atau membuat video yang mempresentasikan perusahaan penyelenggara Airdrop tersebut.

BOUNTY

In the world of Cryptocurrency bounty can be interpreted as a race or hunt promoting crypto new coins to be born. Bounty is usually done to assist promotion before and after the implementation of ICO, which aims to increase sales. It has become a tradition of ICO cryptocurrency campaigns that incorporate either before-ICO or post-ICO bounty programs, but is generally not done when ICO in progress.

Bounty activities prior to the ICO to be performed by the participants generally include: like, share, and comment on social media accounts of ICO organizers, write articles on blogs, create videos, post Signature Bitcointalk, create memes and so on.
On bounty after the ICO, among others: translate all documents related to cryptocurrency project and moderate various forum groups, including translating the content of cryptocurrency website, such as white paper, reporting software bug or cryptocurrency platform, etc.
Bounty participants will get rewards in the form of tokens / coin crypto, which amount depends on what the participant done during the bounty program. In general, bounty organizers share their token / coin with a percentage of the total supply of coins for bounty programs. Information on this amount can usually be found on the website or in their white paper.

BOUNTY

Bounty dalam bahasa inggris berarti uang atau barang lainnya yang ditawarkan suatu organisasi untuk penangkapan seseorang ( hadiah penangkapan ). Dalam dunia Cryptocurrency bounty bisa diartikan berlomba lomba atau berburu mempromosikan kripto koin baru yang akan lahir. Bounty biasanya dilakukan untuk membantu promosi sebelum dan sesudah pelaksanaan ICO, yang bertujuan untuk meningkatan penjualan. Telah menjadi suatu tradisi pada kampanye ICO cryptocurrency yang menggabungkan program bounty baik sebelum-ICO atau sesudah-ICO, tapi umumnya tidak dilakukan saat ICO berlangsung.

Kegiatan bounty sebelum ICO yang harus dilakukan para pesertanya pada umumnya meliputi: like, share, dan berkomentar di akun sosial media penyelenggara ICO, menulis artikel di blog, membuat video, memposting Signature Bitcointalk, membuat meme dan sebagainya.

Pada bounty sesudah ICO yang antara lain: menerjemahkan semua dokumen yang berkaitan dengan proyek cryptocurrency serta memoderasi berbagai kelompok forum, termasuk menerjemahkan isi situs web cryptocurrency, seperti white paper, melaporkan bug perangkat lunak atau platform cryptocurrency, dll.
Para peserta bounty akan mendapatkan imbalan berupa token / coin crypto, yang jumlahnya tergantung pada apa saja yang peserta lakukan saat mengikuti program bounty tersebut. Pada umumnya penyelenggara bounty membagi token / coin nya dengan persentase dari total pasokan koin untuk program bounty. Informasi mengenai jumlah ini biasanya dapat ditemukan di situs web atau di white paper mereka.

image

The Difference Between Bounty and Airdrop

Because the Bounty project must be successful first so we must be patient to receive the pay, while Airdrop although the result is not too big we get the coins without having to wait long.

Perbedaan Antara Bounty dan Airdrop

Karena proyek Bounty harus berhasil terlebih dahulu jadi kita harus bersabar menerima bayaran, sedangkan Airdrop meskipun hasilnya tidak terlalu besar kita mendapatkan koin tanpa harus menunggu lama.

I think that’s all my brief explanation of what are ICO, Airdrop, and Bounty. If you are interested in participating in the above activities, you should have find further information because the explanation of ICO, Airdrop and bounty above is very basic.

Demikian penjelasan singkat saya tentang apa itu ICO, Airdrop, dan Bounty. Apabila anda tertarik untuk berpartisipasi dalam kegiatan diatas, ada baiknya kamu mencari informasi lagi yang lebih detail karena penjelasan tentang ICO, Airdrop dan bounty ini sangat mendasar.

May be useful.
Good Luck for all Steemian !!!

Semoga bermanfaat.
Salam Sukses untuk Steemian !!!

Reference :
forumbitcoin.co.id
bitcointalk.org

Sort:  

I doubt it, but that would be plausible.

I don't happy with you pittoo your been girlfriend.

Are you interested in World War 2?

No, I'm just saying that I'm smarter than you.

What do you think about statistics and real life tests?

Not at the moment. What about you?

That's none of your business.

It's just some monkey business

Posted using Partiko Android

You can't deal with them if you can't understand emotions.

Sarapan dirjo sit

Oww.. ok. Mandan mudeng siki

Wah pengetahuan penting ... Bantu resteem ya.

Posted using Partiko Android

Iya mbak. Mkasih y

Posted using Partiko Android

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.25
JST 0.038
BTC 96900.40
ETH 3351.13
USDT 1.00
SBD 3.19